Skip to content Skip to sidebar Skip to footer
weize

Khasiat rebusan daun salam untuk kesehatan

Khasiat rebusan daun salam untuk kesehatan.

Daun salam yang kita ketahui ialah menjadi salah satu bahan membuat makanan terutama membuat masakan yang berkuah dikarenakan daun salam sendiri memiliki cita rasa yang membuat masakan menjadi semakin enak, akan tetapi ternyata tidak banyak yang mengetahui bahwasannya air rebusan daun salam memiliki banyak mafaat pada kesehatan tubuh manusia.

Daun salam yang memiliki nama latin “Syzygium Polyanthum” menjadi salah satu tanaman yang memiliki kandungan seperti niasin, serat, tannin, dan vitamin C sangat ampuh menurunkan kadar trigliserida. Dengan kandungan yang dimilikinya membuat banyak orang menjadikan daun salam tambahan di masakannya dan juga di jadikan sebagai obat herbal. Daun salam juga memiliki kandungan mineral yang sangat tinggi seperti tembaga, selenium, besi, seng, mangan, magnesium, potasium dan kalsium.

kahsiat daun salam
image credit by @pekalonganinfo


Oleh karena itu tidak perlu heran jika daun salam di jadikan tambahan bahan untuk kecantikan dan obat herbal seperti untuk mengobati asam urat dan untuk ksehatan ginjal. Anda cukup merebus daun salam dan meminum air hasil rebusannya, anda akan langsung mendapat kasiat dari kandungan-kandungan yang terdapat pada daun salam.

6 khasiat rebusan daun salam

1. Untuk batu Ginjal

Untuk pengobatan batu ginjal rebusan daun salam sangatlah efektip. Dalam tubuh manusia memiliki enzim urease. Enzim itulah yang membantu guna pembentukan batu ginjal. hanya dengan rebusan daun salam di katakan sangat bagus untuk enzim urease yang terdapat pada tubuh.

2. Sangat efektip untuk menambah daya tahan tubuh

Daum salam faktanya memilik banyak kandungan vitamin, sangat cocok untuk selalu menjaga daya tahan tubuh dan kekebalan tubuh, salah satunya vitamin C. siapa yang tidak mengetahui bahwasannya vitamin c dapat membantu selalu menjaga kekebalan pada tubuh. Cara membuat obat herbal dari daun salam, anda cukup menyediakan 10-15 helai daun dan di cuci hingga bersih lalu di rebus dengan takaran 3 gelas air minum, tunggulan hinga air rebusan sampe tersisa 1 gelas dan saring airnya tunggu hingga dingin baru lah anda boleh meminum air rebusan daun salam tersebut, obat herbal ini sangat bagus diminum saat pagi hari/malam hari.

3. Selalu memperhatikan kelancaran pencernaan

Salah satu kasiat rebusan daun salam ialah sangat membantu dalam menjaga kelancaran pencernaan anda. Di dalam kandungan pada daun salam sangat berkahsiat guna mengendapkan sakit perut dan selalu melancarkan pencernaan. Oleh karena itu selalu mengkonsumsi rebusan daun salam dalam takaran yang pas guna membunuh racun pada tubuh dan menjaga kestabilan pencernaan anda

4. Untuk pengobatan kanker

Manfaat lain dari rebusan daun salam ini sangat bagus untuk pengobatan bagi pengidap kanker, tidak hanya kanker biasa namun hingga kanker paling ganas, melihat angka kematian dunia yg di dominasi serangan kanker, terutama bagi perempuan rebusan daun salam sangat ampuh guna mengobati kanker payudara guna mengurangi radikal bebas yang membantu pertumbuhan sell pada kanker. Namun harus selalu mempertanyakan kepada yang lebih ahli jika memiliki tujuan untuk menjadikan rebusan daun salam untuk terapi.

5. Mengurangi kadar kolesterol berlebihan

Kandungan yang dimiliki daun salam ini terdiri dari vitamin C, vitamin A, zat besi, kalsium, magnesium, dan caffeic acid sangat ampuh guna meningkatkan kolesterol baik dan mengurangi kolesterol jahat pada tubuh. menurut para peneliti mengkonsumsi 1-3 rebusan daun salam bisa membantu mengurangi kadar kolesterol pada tubuh hingga 24%.

6. Mengurangi kadar gula darah yang tinggi

Rebusan daun salam sendiri sangat di yakini bisa membantu mengurangi kadar gula darah yang terlampau tinggi pada tubuh. Di karenakan terdapat zat polifenol dalam kandungan daun salam, jadi oleh karena itu kandungan yang terdapat pada daun salam memiliki peran penting guna mengurangi kadar gula darah pada tubuh. para peneliti memaparkan teruntuk pengidap diabetes dengan mengkonsumsi 1-3 daun salam dalam bentuk kapsul sehari bisa membantu dalam proses menurunkan kadar gula darah yang terlampau tinggi.

Pantangan daun salam bagi seseorang.

Meskipun daun salam kaya akan mineral dan vitamin, rebusan airnya sangat bagus untuk kesehat, namun jangan pernah untuk berfikir memakannya secara utuh, sebagai mana mestinya usus anda tidak akan bisa mencerna daun salam meskipun sudah anda kunyah, kemungkinan terburuknya bisa menganggu saluran pencernaan anda dan ganguan tenggorkan.


Trelepas dari itu tidak semua orang boleh mengkonsumsi daun salam, misalnya;


Penderita diabetes


faktanya daun salam bisa membantu menurunkan kadar gula dalam tubuh, namun jika anda mengkonsumsi daun salam di timpalin dengan obat diabetes bisa berakibat fatal bagi tubuh anda, terburuknya anda akan mengalami hiploglikemia yang terjadi dikarenakan pengurangan kadar gula dalam tubuh yang terlalu berlebihan.


wanita hami tau sedang menyusui


Bagi wanita yang sedang hamil maupun menyusui disaran agar menghindari daun salam, faktanya belom ada yang bisa membuktikan daun salam baik atau buruk bagi wanita hamil/menyusui, hindarilah terlebih dahulu sebelum terjadi sesuatu yang tidak di inginkan.


Pasien yang akan menjalani pembedahan


Daun salam sendiri sangat tidak bagus bagi seseorang yang akan menjalani oprasi bedah, pasalnya daun salam di percaya bisa menghambat jalan oprasi anda dimana daun salam bisa memperlambat sistem saraf otak, di sarankan 1-3 minggu seleum berjalannya oprasi jauhi lah mengkonsumsi daun salam apapun itu bentuknya.

Seperti itu lah kahsiat dari daun salam sangatlah bagus tidak heran jika kita melihat di setiap masakan terdapat daun salam meski tidak bisa di nikmati secara utuh namun hanya dengan keberadaannya bisa membantu cita rasa dari setiap masakan.

Greyz
Greyz selamat datang di profile kami jika ada kritik dan saran silahkan cantumkan di kolom komentar, kami akan segera memberikan yg terbaik.

Post a Comment for "Khasiat rebusan daun salam untuk kesehatan"